1. Kapasitas Kalor ( C )
Kapasitas kalor suatu zat adalah banyaknya kalor yang dibutuhkan untuk menaikkan suhu sebesar . Kapasitas kalor disimbolkan dengan C. Untuk menaikkan atau menurunkan suhu suatu zat sebesar delta T diperlukan kalor sebesar:
2. Kalor jenis ( c )
Kalor jenis suatu zat adalah banyaknya kalor yang dibutuhkan oleh 1 gram zat untuk menaikkan suhu 1 derajat celcius . Jika kalor jenis suatu zat c, untuk menaikkan atau menurunkan suatu cat bermassa m, sebesar delta T derajat celcius, kalor yang diperlukan atau dilepaskan sebesar: